Sebagai perusahaan yang bergerak di bidang jasa keuangan,
posisi frontliner di BCA tentunya memegang peranan yang sangat penting.
Keberadaan sosok Frontliner yang handal dalam memenuhi kebutuhan nasabah
merupakan faktor penting yang dapat mendorong loyalitas dan keterikatan nasabah
serta pembentukan citra perusahaan. Berbagai penghargaan yang telah diraih
selama ini tentunya tak lepas juga dari peran Frontliner sebagai garda depan
BCA dalam hal pelayanan nasabah.
Persyaratan :
Pria / Wanita
Berpenampilan menarik
Ramah dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik
Menyukai dunia layanan perbankan
Lulusan D3 dengan IPK minimal 2.75 dan S1 dengan IPK minimal
2.50 (skala 4.00)
Usia maksimal 25 tahun
Belum menikah dan bersedia untuk tidak menikah selama
pendidikan.
Bersedia menjalani ikatan dinas setelah pendidikan.
Lulus dalam proses seleksi
Dapatkan info terbaru :
Penempatan di Kantor Cabang BCA (Jakarta, Banda Aceh,
Lhokseumawe, Tanjung Pinang, Samarinda, Tarakan, Pangkal pinang, Palangkaraya,
Padang, Jayapura, Palembang, Kendari, Kupang, Makassar, Palu, Ambon, Pare-pare,
Banjarmasin, Batam, Pekanbaru, Manado, Pontianak atau Balikpapan)
Apa saja peluang kerja yang ditawarkan BCA untuk daerah Banjarmasin ?
-Program Relationship Officer (PRO)
-Program Account Officer (PAO)
-Program Staf Pendukung Operasi (PSPO)
-Program Frontliner
0 komentar:
Post a Comment